Pembangunan Drainase Jalan PT Kencana Andalan Nusantara Tidak Sesuai Janji Dalam Musyawarah Dengan Masyarakat

- Penulis

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 11:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Makmur Jaya Rohil Riau Target Jurnalis.Id – Akibat saluran pembuangan air kecil dan tidak memadai sehingga bila hujan turun air akan mengalir dan melimpah kejalan, titik lokasi di kepenghuluan Makmur Jaya, Kecamatan Bagan Sinembah Raya, Kabupaten Rokan Hilir, Riau,
bahkan bila curah hujan deras, maka air akan melimpah sampai kerumah warga.

Warga sangat berharap permasalahan ini agar dapat segera terselesaikan PT KAN,
agar warga tidak lagi merasa gelisah saat turun hujan.

menurut pengakuan warga setempat, Parhusip Nainggolan, di kutip jum’at 27/10/2023 menyebutkan,
melimpahnya air hujan tersebut, dikarenakan saluran pembuangan air yang ada sekarang ini tidak memadai, sehingga tidak mampu untuk menampung derasnya aliran air hujan yang datang.

Parhusip, juga mengatakan, saat akan dilakukan pembangunan semenisasi jalan yang dibuat dan dikerjakan oleh PT Kencana Andalan Nusantara (KAN) sebelumnya telah diadakan musyawarah bersama.

Musyawarah antara PT KAN, Aparat Desa, dan Tokoh Masyarakat, yang menjadi salah satu topik pembahasan ialah mengenai saluran air atau Drainase, yang telah disepakati, disetujui oleh pihak PT KAN.

Namun setelah pekerjaan semenisasi berjalan hingga selesai,
ternyata pembuatan ukuran saluran air/Drainase yang Dibuat terlalu kecil, dikarenakan saluran air yang terlalu kecil maka akan mudah tersumbat dan tidak mumpuni untuk menampung derasnya curah air hujan yang turun.

Lalu kemudian air akan melimpah kejalan dan terkadang sampai kerumah warga, harapannya agar
PT KAN, segera melakukan tindakan untuk mengatasi masalah ini, sesuai dengan apa yang telah dimusyawarahkan sebelumnya, Pungkas Parhusip Nainggolan. (S2)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

BerandaPolres Bengkalis Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra LK 2025 , Kedepankan, Edukatif, Persuasif, dan Penegakan HukumNewsDetik Perjuangan—Senin, November 17, 20250
Proyek Pembangunan Lenning Desa Kesatuan Dipertanyakan Warga, APH Diminta Turun Tangan
Peningkatan jalan, Pengaspalan Jalan Harjosari Kidul banyak sorotan awak media dan penguna jalan ,warga minta perketat pengawasan
Jumat Berkah: DPW A-PPI Jateng Berbagi 100 Nasi Ponggol untuk Warga di Desa Dukuhmalang
Proyek Stadion Trisanja Slawi Tegal Disorot. PUPR Kabupaten Tegal Klaim Masih dalam Tahap Pengerjaan
Truk Adu Banteng di Larangan, Ruko dan Warung Ambruk Tertabrak
BBWS C3 Diduga Tutup Mata: Proyek Irigasi Rp144 Miliar Digarap Asal Jadi, Pengawasan Dibayar Mahal tapi Nol Fungsi
Kegiatan Reses di Pematang Obo Penuh Keberkahan: Doa untuk Presiden dan Santunan Kaum Dhuafa

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:11 WIB

BerandaPolres Bengkalis Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra LK 2025 , Kedepankan, Edukatif, Persuasif, dan Penegakan HukumNewsDetik Perjuangan—Senin, November 17, 20250

Senin, 17 November 2025 - 10:42 WIB

Proyek Pembangunan Lenning Desa Kesatuan Dipertanyakan Warga, APH Diminta Turun Tangan

Minggu, 16 November 2025 - 15:50 WIB

Peningkatan jalan, Pengaspalan Jalan Harjosari Kidul banyak sorotan awak media dan penguna jalan ,warga minta perketat pengawasan

Jumat, 14 November 2025 - 16:30 WIB

Jumat Berkah: DPW A-PPI Jateng Berbagi 100 Nasi Ponggol untuk Warga di Desa Dukuhmalang

Kamis, 13 November 2025 - 09:12 WIB

Proyek Stadion Trisanja Slawi Tegal Disorot. PUPR Kabupaten Tegal Klaim Masih dalam Tahap Pengerjaan

Berita Terbaru