Polsek Belitang III Memberikan Bantuan Berupa Paket Sembako Kepada Warga Desa Kuto Sari

- Penulis

Kamis, 24 Oktober 2024 - 10:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Belintang, targetjurnalis.id
Polsek Belitang III bersama Koramil 403-04 Belitang,memberikan Bantuan Sosial berupa Sembako kepada masyarakat yang membutuhkan.Bantuan sosial tersebut di serahkan langsung kepada ibu Yuliana yang menderita sakit Benjolan pada bagian Mata,warga Desa Kuto Sari,kecamatan Belitang III dan kepada ibu Rita Susanti yang menderita Patah Tulang rusuk akibat rumahnya terkena Bencana Alam Angin Puting Beliung,warga Kuto Sari,kecamatan Belitang III,kabupaten Oku Timur,provinsi Sumsel.Bantuan ini merupakan kegiatan sosial dalam rangka Polri peduli dan Berbagi kepada masyarakat yang membutuhkan khususnya diwilayah Hukum Polsek Belitang III,polres Oku Timur,Polda Sumsel,Rabu (23/10/2024).


Penyerahan Bantuan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Belitang III Iptu Dian Idaman.S,S.H,.S,i.P,.M.Si,.M.H,.CPHR,bersama Danramil Belitang 403-04 Belitang yang diwakili oleh Bhabinsa Serda Agus Rudiono serta didampingi oleh para Kanit serta Bhabinkamtibmas Polsek Belitang III dan kades Kuto Sari Bapak Suwanto beserta perangkat Desa.Kapolsek Belitang III Iptu Dian Idaman.S,S.H,.S,i.P,.M.Si,.M.H,.CPHR.mengatakan,bantuan ini sebagai salah Satu bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat di wilayah Hukum Polsek Belitang III,polres Oku Timur.Terlebih penerima Bantuan benar-benar sangat membutuhkan uluran tangan para dermawan.”Ini merupakan wujud kepedulian kami dari Polsek Belitang III,polres Oku Timur kepada masyarakat terlebih mereka yang sangat membutuhkan.Semoga apa yang kami berikan bisa bermanfaat untuk ibu Yuliana dan ibu Rita Susanti.”Ucapnya.Kapolsek Belitang III menambahkan,polri hadir tidak hanya sebatas penegakkan Hukum saja,tetapi juga harus memberikan manfaat di sisi Sosial kehidupan.Salah Satunya yakni dengan berbagi kepada sesama yang membutuhkan.Selama kegiatan berlangsung awal hingga akhirnya kegiatan situasi berjalan lancar dalam keadaan Aman dan kondusif.(Aliwardana).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Proyek Stadion Trisanja Slawi Tegal Disorot. PUPR Kabupaten Tegal Klaim Masih dalam Tahap Pengerjaan
Truk Adu Banteng di Larangan, Ruko dan Warung Ambruk Tertabrak
BBWS C3 Diduga Tutup Mata: Proyek Irigasi Rp144 Miliar Digarap Asal Jadi, Pengawasan Dibayar Mahal tapi Nol Fungsi
Kegiatan Reses di Pematang Obo Penuh Keberkahan: Doa untuk Presiden dan Santunan Kaum Dhuafa
Kepala Desa Paketiban Tegaskan Pemberhentian Sementara untuk Tingkatkan Disiplin dan Pelayanan
Bunda Bupatii Kasmarni Resmi Buka MTQ ke-VII Kecamatan Bathin Solapan: Momentum Syiar Islam dan Penguatan Nilai Al-Qur’an Target jurnalis id. 04/11/2025
Empat Rumah Rusak di Batang, Akibat Gempa Magnitudo 3,4 di Wonosobo
Dua Perangkat Desa Terancam Dipecat karena Tidak Tinggal di Wilayahnya, itu keputusan yang di nilai sepihak. Dan sangat merugikan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 09:12 WIB

Proyek Stadion Trisanja Slawi Tegal Disorot. PUPR Kabupaten Tegal Klaim Masih dalam Tahap Pengerjaan

Kamis, 13 November 2025 - 09:10 WIB

Truk Adu Banteng di Larangan, Ruko dan Warung Ambruk Tertabrak

Sabtu, 8 November 2025 - 15:53 WIB

BBWS C3 Diduga Tutup Mata: Proyek Irigasi Rp144 Miliar Digarap Asal Jadi, Pengawasan Dibayar Mahal tapi Nol Fungsi

Sabtu, 8 November 2025 - 15:48 WIB

Kegiatan Reses di Pematang Obo Penuh Keberkahan: Doa untuk Presiden dan Santunan Kaum Dhuafa

Jumat, 7 November 2025 - 08:52 WIB

Kepala Desa Paketiban Tegaskan Pemberhentian Sementara untuk Tingkatkan Disiplin dan Pelayanan

Berita Terbaru