Abaikan Undangan HPN 2025,24 Wadah Jurnalis di Bekasi Raya Menyoroti Peran Pemerintah Daerah Yang Terkesan Alergi Terhadap Media

- Penulis

Minggu, 20 April 2025 - 00:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jabar-Targetjurnalis.id|

Hari Pers Nasional (HPN) Bekasi Raya 2025 sukses digelar di lokasi folder Ciketing Udik kecamatan Bantar Gebang. Dengan berbagai rangkaian acara yang berjalan lancar, Seperti Cek kesehatan gratis, Donor Darah dan santunan Anak Yatim. ( 19/4/2025).

Lurah dari se kecamatan Bantar Gebang turut hadir, camat Rawa Lumbu, Perwakilan dari diskominfo kota Bekasi. Dan tamu penting ikut hadir, Organisasi wartawan, pimpinan media juga wartawan se bekasi raya juga ada di area acara.

Sangat di sayangkan dan menjadi catatan penting bahwa tidak terlihat kehadirannya perangkat Organisasi Perangkat Daerah (OPD) kota Bekasi pada acara tersebut. Padahal sudah di undang melalui diskominfo, baik itu dari jajaran Polresta dan jajaran Polsek nya , Dandim 05/07 dan jajaran Koramil tak tampak hadir. Hanya satu Camat yang hadir yaitu Camat rawa lumbu.

Acara yang dimeriahkan oleh 24 organisasi wartawan se-Bekasi Raya ini menunjukkan semangat dan dedikasi insan pers dalam menjalankan tugasnya di kota Bekasi dan kabupaten Bekasi. Terlihat tidak menghargai dan berseberangan dengan wartawan/jurnalis di Bekasi Raya.

Meskipun tanpa kehadiran perangkat OPD, semangat dan antusiasme peserta wartawan Bekasi Raya tetap tinggi dan meriah. Walaupun di hadiri oleh perangkat kelurahan se kecamatan Bantar gebang saja.

Ainsyam sebagai sekretaris acara dan pimpinan media Bhayangkara jaya news Yang juga Ketua GPN 08 DPC Kota Bekasi Sangat menyayangkan OPD se kota Bekasi tidak hadir. Ini menjadi catatan khusus bagi kami karena sejatinya OPD memiliki peran penting dalam mendukung kerja-kerja jurnalistik,” ujar Ainsyam.

Meski demikian, acara HPN Bekasi Raya 2025 tetap berlangsung sukses dan menjadi ajang silaturahmi serta berbagi pengalaman antar insan pers di Bekasi Raya. Kita akan berjumpa di acara puncak nanti yaitu tanggal 3 Mei 2025. Insyaallah akan mengundang Gubernur Jawa barat sebagai tamu kehormatan. Tutup nya

(red)

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Pastikan Program MBG Penuhi Standar, Pemkab Pringsewu Kunjungi Dapur SPPG
Media TargetJurnalis.id ucapkan Selamat Menempuh hidup Baru Untuk Pengantin Titin Antika & Ridwan
Pemkab Pringsewu Gelar Rapat Koordinasi Program Makan Bergizi Gratis
Petugas Samsat Cikarang Antusias dan Sigap Untuk Layani Wajib pajak di Akhir Pemutihan PKB
Ketum Himatra Taufik Hidayatullah Tanggapi Penangkapan Dua Oknum Ketua Ormas di Lampung: “Mari Saling Menjaga, Damai Itu Indah”
Gerhana Indonesia Segera Laporkan Dugaan Suap Proyek di Desa Wanasari, Margasari, Tegal
Dinas Kominfo Pringsewu dan Universitas Aisyah Pringsewu Teken Kerja Sama Pembangunan Aplikasi Dashboard Pringsewu
Solidaritas Sesama Wartawan Tidak Harus Satu Wadah Harus Saling Membela,Nio Helen Ketua IWO-I Kota Bekasi : Intimidasi terhadap Wartawan Radar Bekasi Bentuk Pelanggaran Serius UU Pers

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 17:11 WIB

Pastikan Program MBG Penuhi Standar, Pemkab Pringsewu Kunjungi Dapur SPPG

Minggu, 5 Oktober 2025 - 23:44 WIB

Media TargetJurnalis.id ucapkan Selamat Menempuh hidup Baru Untuk Pengantin Titin Antika & Ridwan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 23:20 WIB

Pemkab Pringsewu Gelar Rapat Koordinasi Program Makan Bergizi Gratis

Rabu, 1 Oktober 2025 - 03:44 WIB

Petugas Samsat Cikarang Antusias dan Sigap Untuk Layani Wajib pajak di Akhir Pemutihan PKB

Selasa, 23 September 2025 - 11:26 WIB

Ketum Himatra Taufik Hidayatullah Tanggapi Penangkapan Dua Oknum Ketua Ormas di Lampung: “Mari Saling Menjaga, Damai Itu Indah”

Berita Terbaru

TNI

KEGIATAN PERTEMUAN RUTIN MCC KAB. PEMALANG

Minggu, 26 Okt 2025 - 18:01 WIB