Sat Narkoba Polres Bangka Barat Ringkus Pelaku Tindak Pidana Narkotika

- Editor

Kamis, 16 Januari 2025 - 11:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mentok _ TargetJurnalis.id, –

(AS) seorang pelaku tindak pidana narkotika yang diamankan oleh Tim Hantu, Satresrnarkoba Polres Bangka barat.

Pada Rabu, 15 Januari 2025, sekira pukul 13.30 Wib telah dilakukan penyelidikan pelaku TP Narkotika di sekitar Kel. tanjung Kec.Mentok Kab. Bangka barat.

Selanjutnya pukul 16.30 WIB bertempat di jalan gang belakang kantor kelurahan Tanjung Kec. Mentok Kab. Bangka Barat telah dilakukan penangkapan terhadap pelaku (AS) warga Kp. Teluk Rubiah Laut Rt/Rw 001/015 Kel. Tanjung Kec. Mentok Kab. Bangka Barat .

Dengan barang bukti yang dilakukan penyitaan sebanyak 4 paket diduga Narkotika sabu siap edar dengan berat brutto 1,41 gram.

Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK melalui Kasat Resnarkoba Polres Bangka Barat IPTU Budi Prasetyo menyampaikan, “Tim hantu Satresnarkoba berhasil amankan pelaku tindak pidana narkotika pada rabu,15 Januari 2025 sekira pukul 16.30 wib.”

Saat ini pelaku dan barang bukti sudah diamankan guna penyelidikan lebih lanjut.

(Si. Humas Polres Bangka Barat)

Berita Terkait

Koordinasi Pilah Pilih Untuk Peliputan Pelantikan Pengurus KNPI DPD Kota Bekasi Periode 2025-2028 Versi Adelia Sidik Penuh Misteri???
Pengurus Dekranasda Kabupaten Pringsewu Periode 2025-2030 Dilantik
Satpas SIM Prototipe Polres Metro Bekasi Kota Hadir Untuk Optimalkan Pelayanan Ke Warga
Abaikan Undangan HPN 2025,24 Wadah Jurnalis di Bekasi Raya Menyoroti Peran Pemerintah Daerah Yang Terkesan Alergi Terhadap Media
Dukung Program Gubernur Jabar, Petugas Samsat Kota Bekasi Sigap dan Tambah Fasilitas Medis Untuk Wajib Pajak
Petugas Samsat Cikarang Selalu Berikan Rasa Nyaman,Serta Optimalkan Pelayanan Untuk Mendukung Program Gubernur Jabar Dalam Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2025
Warga Berhamburan Keluar Rumah, Gempa Guncang Kota Bogor
Ketua Umum IWO Indonesia Kecam Keras Pengeroyokan Wartawan di Subang: Tangkap Siapapun Pekakunya

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 23:39 WIB

Koordinasi Pilah Pilih Untuk Peliputan Pelantikan Pengurus KNPI DPD Kota Bekasi Periode 2025-2028 Versi Adelia Sidik Penuh Misteri???

Sabtu, 26 April 2025 - 10:03 WIB

Pengurus Dekranasda Kabupaten Pringsewu Periode 2025-2030 Dilantik

Kamis, 24 April 2025 - 16:33 WIB

Satpas SIM Prototipe Polres Metro Bekasi Kota Hadir Untuk Optimalkan Pelayanan Ke Warga

Minggu, 20 April 2025 - 00:02 WIB

Abaikan Undangan HPN 2025,24 Wadah Jurnalis di Bekasi Raya Menyoroti Peran Pemerintah Daerah Yang Terkesan Alergi Terhadap Media

Senin, 14 April 2025 - 21:56 WIB

Dukung Program Gubernur Jabar, Petugas Samsat Kota Bekasi Sigap dan Tambah Fasilitas Medis Untuk Wajib Pajak

Sabtu, 12 April 2025 - 10:25 WIB

Petugas Samsat Cikarang Selalu Berikan Rasa Nyaman,Serta Optimalkan Pelayanan Untuk Mendukung Program Gubernur Jabar Dalam Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor 2025

Jumat, 11 April 2025 - 05:49 WIB

Warga Berhamburan Keluar Rumah, Gempa Guncang Kota Bogor

Kamis, 10 April 2025 - 11:35 WIB

Ketua Umum IWO Indonesia Kecam Keras Pengeroyokan Wartawan di Subang: Tangkap Siapapun Pekakunya

Berita Terbaru

LAPASTIKA Karang Intan

Kinerja Unggul, Lapas Narkotika Karang Intan Diganjar Penghargaan

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:00 WIB

LAPASTIKA Karang Intan

Semangat HBP, Lapas Narkotika Karang Intan Gaungkan Inovasi Dan Integritas

Selasa, 29 Apr 2025 - 15:19 WIB

Nasional

Pengeroyokan terhadap seorang jurnalis

Selasa, 29 Apr 2025 - 14:52 WIB

LAPASTIKA Karang Intan

Lapas Narkotika Karang Intan Gelar Gladi Bersih Jelang Tasyakuran HBP

Minggu, 27 Apr 2025 - 18:20 WIB